Menurut
Husain Basalamah dalam Tarikh Imarah Masjidil Haram (h.233),
kekacauan dan perpecahan (pelaksanaan sholat) yang terjadi di antara kaum
muslimin di Masjidil Haram ini terjadi di masa kekhalifahan Turki Utsmani. Dulu
Di Masjidil Haram, Shalat Dengan 5 Imam Dalam Satu Waktu.
Tahukah
Anda bahwa dahulu di Masjidil Haram terdapat lebih dari satu pengimaman di
dalam pelaksanaan sholat berjama’ah?