Thursday, August 25, 2016

Ustadz Sunnah, Kajian Sunnah

Pentingnya Sebuah Penamaan

by Sofyan Chalid bin Idham Ruray @sofyanruray August 19, 2016
Segala puji hanya bagi Allah ta’ala, dengan pertolongan-Nya, kemudian perjuangan, ilmu dan hikmah para da’i dan ikhwan sunnah dengan berbagai sarana dakwah, maka kajian-kajian sunnah pun semakin marak dan tersebar, di masjid-masjid, kantor-kantor, dari desa hingga perkotaan.

Antara Murji’ah Dan Khawaarij (Lamurkha : La Murji’ah La Khawaarij)


Antara Khowarij Dan Murji`Ah ( lamurkha ) july 27, 2015

Para ulama berbeda pandangan mana diantara keduanya yang lebih buruk bagi Islam dan kaum muslimin. Sebagian ulama mengatakan Murji’ah lebih buruk, sebagian lain mengatakan sebaliknya (yaitu Khawaarij lebih buruk).

Takjub Dengan Diri Sendiri

ujub

Khutbah Jum'at Masjid Nabawi (Terjemahan) , 9 Suawal1437 H
Khotib : Syekh Abdul Bari Bin Awadh Al-Tsubaiti

Khotbah Pertama

Selanjutkan :

Ketika kita merenungkan petunjuk dan sejarah Nabi –shallallahu alaihi wa sallam- dapat kita temukan bahwa apa yang beliau contohkan sungguh jauh dari sikap berlebihan dan mempersulit diri dalam ucapan dan perbuatan, termasuk dalam pembiayaan hidup. Islam mengajarkan kepada kita bahwa setinggi apapun derajat suatu amal perbuatan tidaklah patut dibanggakan manakala kosong dari nilai-nilai keimanan. Firman Allah :

Menyelisihi Ijmaa’


Pertanyaan : Apakah boleh menyelesihi ijmaa’ ulama dalam satu permasalahan ketika diketahui sebelumnya (yaitu sebelum terjadinya ijmaa’ tersebut) terjadi khilaaf ?. Misalnya seperti nikah mut’ah yang dikatakan sebagian salaf ada yang membolehkannya ?.